Mahasiswa yang mengambil jurusan ini dapat bekerja sebagai arkeolog atau di Lembaga Penelitian Nasional.
Nah, itu lah beberapa jurusan yang sepi peminat yang ada di Universitas Indonesia.
Dari beberapa jurusan di atas, yang mana yang paling kamu minati?
BACA JUGA:4 Jurusan Kuliah yang Punya Prospek Karir dengan Gaji Besar untuk Wanita, Berminat?
BACA JUGA:UNHAS Buka 2 Jalur Seleksi Mandiri, Ketua OSIS dan Non-UTBK, Simak Info Lengkapnya