Simak Metode Pencairan Bansos PKH, dan BPNT yang Mengalami Perubahan, dan Cara Ajukan Diri Sebagai Penerima

Kamis 23-05-2024,19:26 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

PALPRES.COM - Penyaluran bansos PKH (Program Keluarga Harapan), dan BPNT (Bantuan Pangan No Tunai) oleh Kemensos kini tidak  melalui KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) lagi.

Ditahun 2021, sejak data bansos bersumber dari DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial), bansos PKH, dan BPNT menjadikan DTKS sebagai cikal bakal penerima bansos reguler maupun tambahan yang ada di Kemensos.

Sehingga, untuk mendapatkan bansos masyarakat harus masuk kedalam DTKS terelbih dahulu.

Adapun caranya dengan mengajukan diri mandiri melalui aplikasi cek bansos maupun website www.cekbansos.go.id. 

Bisa juga mengajukan diri secara offline melalui aparat setempat.

BACA JUGA:Ada Dana Tambahan Pada Juni Ini Untuk Penerima Bansos PKH, dan BPNT, Ini Penjelasannya!

BACA JUGA:BLT BPNT dan Bansos PKH Cair Via POS, Bonus Rp600rb Diterima Masyarakat, Catat Tanggalnya Ya !

Seperti pihak desa maupun kelurahan.

Bisa juga langsung ke dinas sosial setempat dengan membawa pengantar dari desa atau kelurahan dimana masyarakat tersebut tinggal dan berdomisili sesuia e-KTP.

Sebagai informasi tambahan, ada isu mengenai apakah bantuan ini masih cair melalui kartu KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) atau tidak.Nah berikut penjelasannya!

Metode Penyaluran BPNT

BACA JUGA:BLT BPNT dan Bansos PKH Cair Via POS, Bonus Rp600rb Diterima Masyarakat, Catat Tanggalnya Ya !

BACA JUGA:3 Jenis Bansos PENA Kemensos Yang Dibagikan Ke UMKM Rp. 6 Juta, Intip Cara Pengajuannya!

Selama kurang lebih dua tahun terakhir, penyaluran bantuan sosial BPNT dilakukan melalui dua metode:

1. Melalui Kartu KKS:

Kategori :