Arab Bukan No 1, Ternyata Ini 10 Negara dengan Jumlah Masjid Terbanyak di Dunia, Indonesia Urutan Berapa?

Selasa 11-06-2024,18:28 WIB
Reporter : Apriansyah
Editor : Apriansyah

Di Iran, terdapat banyak masjid yang memiliki arsitektur megah.

Seperti Masjid Sheikh Lotfollah di Isfahan, Masjid Nasir al-Mulk di Shiraz, Masjid Sheikh Safi al-Din Khanegah di Ardebil, dan Masjid Syah-e Cheragh di Shiraz.

7. Turki

BACA JUGA:Quranic Park, Taman Seluas 60 hektar di Dubai Hadirkan Semua Tanaman yang Ada di Al Quran, Gambaran Surga?

BACA JUGA:Langkah Nyata Elnusa Tingkatkan Ekonomi Lokal Desa Sumengko

Turki sebagai salah satu negara pendiri Organisasi Konferensi Islam (OKI).

Memiliki sejarah yang panjang terkait dengan kekhalifahan Islam. 

Oleh karena itu, tidak mengherankan jika Turki dikenal sebagai salah satu negara dengan jumlah masjid terbanyak di dunia, yang mencapai sekitar 82.000 masjid. 

Salah satu contoh masjid yang luar biasa adalah Hagia Sophia, yang didirikan pada tahun 537 M.

BACA JUGA:Wajib Tahu! 5 Benda Ini Berasal Dari Surga, Salah Satunya Ada di Indonesia, Kamu Tahu?

BACA JUGA:10 Provinsi dengan Masjid Terbanyak di Indonesia, Sumatera Selatan Termasuk?

6. Arab Saudi

Arab Saudi menjadi negara di Asia Barat yang membentang luas di sebagian besar semenanjung Arabia. 

Dengan Ibu Kota Riyadh, negara ini dikenal memiliki sekitar 98.000 masjid. 

Arab Saudi juga menjadi destinasi ibadah utama bagi umat Islam di seluruh dunia.

BACA JUGA:4 Manfaat Getah Buah dari Surga Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengusir Penyakit Serius dari Badan!

Kategori :