Ribuan Warga Palembang Padati Masjing Agung hingga Jembatan Ampera, Kumandangkan Takbir, Tahmid dan Tahlil

Senin 17-06-2024,12:54 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Tampak hadir dalam pelaksaan Sholat Idul Adha di Masjid Agung, yakni Pj Gubernur Sumsel, Agus Fathoni, dan Pj Walikota Ratu Dewa.

Selain itu, turut hadir  pengusaha Palembang Kemas H Abdul Halim Ali, Kapolretabes Palembang Kombes Harryo Sugihhartono, Forkopimda Sumsel dan Palembang.

Usai shalat, Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni, Pj Wali Kota Palembang Drs Ratu Dewa dan jajaran, menyaksikan hewan kurban yang akan dikurbankan di halaman Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin Jayo Wikramo.

 

Kategori :