30 Peserta Terpilih Asal Palembang Ikut Bright Gas Cooking Competition 2024

Minggu 23-06-2024,06:15 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

Kemudian mengunggah dan menceritakan video kreasi kuliner Nusantara yang dimasak menggunakan si Pinky Bright Gas.

Berbeda dari tahun sebelumnya, BGCC di tahun 2024 ini juga hadir lebih spesial karena perdana diselenggarakan di 6 kota. 

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Catat Konsumsi Pertalite Tembus 276.000 KL, Pastikan Stok BBM Bersubsidi Aman

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Dukung Polda Sumsel Ungkap Praktik Pengoplosan LPG 3 Kg

Penyisihan awal akan diselenggarakan di 5 kota yaitu Palembang (21-22 Juni), Bandung (6-7 Juli), Manado (11-13 Juli), Banjarmasin (3-4 Agustus), dan terakhir Surabaya (15-16 Agustus). 

Pada tahap penyisihan awal akan ada 30 peserta terpilih yang akan memperebutkan Top 3. 

Tiga 3 Finalis yang lolos di Tahap Penyisihan dari masing-masing kota akan diundang ke Tahap Grand Final.

Dan akan digelar pada 24 Agustus 2024 di Jakarta.

BACA JUGA:Jelang Pulang ke Tanah Air, PPIH Bagi Tips Jaga Kesehatan untuk Jemaah Haji Risti dan Non Risti

BACA JUGA:Viral Video Jemaah Haji Wafat di Jalanan Makkah, Kemenag Beri Penjelasan

Untuk memperebutkan hadiah total senilai ratusan juta rupiah dan kursus memasak eksklusif berstandar internasional di Le Cordon Bleu Thailand.

Sebagai wujud keseriusan BGCC dalam mencari “Chef Rumahan”, BGCC di Palembang juga menghadirkan Chef profesional, yaitu Executive Chef Novotel Hotel Palembang, Setiyo Cahyono dan Finalis MasterChef Season 7, Chef Mariska Tracy.

“BGCC di kota Palembang ini, sangat kompetitif sekali, para pesertanya sangat antusias mengikuti kegiatan. Semoga kedepannya kegiatan BGCC ini lebih seru, asyik, dan kompetitif lagi,” ujar Chef Mariska Tracy, Finalis MasterChef Season 7.

Selain itu, Ria Febrian, salah satu peserta yang mengikuti BGCC di Kota Palembang mendapatkan juara satu di penyisihan awal ini.  Ia sangat penyuka kuliner hingga hal tersebut menjadi tips dan trik memenangkan kompetisi ini.

BACA JUGA:Dihadiri Menparekraf, PLN Icon Plus Turut Andil dalam Festival Sriwijaya XXXII-2024

BACA JUGA:18 Tersangka Diamankan, Bareskrim Ungkap Kasus Judi Online di 3 Situs dengan Nilai Transaksi Capai Rp1 Triliun

Kategori :