11 Rekomendasi Wisata Pantai di Bangka Belitung untuk Liburan Sekolah, Nomor 5 Ada Kolam Air Tawar Alami

Senin 24-06-2024,16:13 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Kgs Yahya

BACA JUGA:LIBURAN SERU! 2 Tempat Wisata Pemandian Air Panas di SumseL Ini Gak Kalah Dengan yang Ada Di Jawa

2. Pantai Parai Tenggiri 

Pantai ini berciri khas dengan keindahan batu granitnya dan airnya yang tenang.

Sehingga sangat cocok dijadikan tempat snorkling untuk melihat ikan kecil beserta terumbu karang.

Alamatnya di Sinar Baru, Sungai Liat, Kabupaten Bangka, Kepulauan Bangka Belitung

3. Pantai Matras

Pantai ini memiliki ciri khas dengan warna pasirnya yang putih dan halus menjadikan semua pengunjung nyaman untuk berjalan tanpa merasa kaki akan sakit ataupun lecet.

Untuk keadaan airnya juga jernih sehingga aman untuk dijadikan sebagai tempat snorkling atau renang. 

Alamatnya di Jalan Pantai Matras, Sinar Baru, Sungai Liat, Sinar Baru, Sungai Liat, Kabupaten Bangka, Kepulauan Bangka Belitung

BACA JUGA:PERHATIAN! Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup Mulai 21 Juni 2024, Ini Penyebabnya

BACA JUGA:8 Tujuan Wisata yang Paling Direkomendasikan untuk Dikunjungi di Jawa Tengah, Bikin Healing dan Betah

4. Pantai Tikus Emas

Pada umumnya, pantai ini memang tidak seviral pantai lainnya. 

Namun untuk menuju ke pantai ini, pengunjung tidak akan kesusahan karena akses jalannya mudah dijangkau.

Teruntuk kamu yang lebih suka quality time dalam keadaan yang tidak terlalu ramai, pantai ini bisa menjadi rekomendasi untuk kamu kunjungi.

Tak hanya itu saja, salah satu keunikannya yang berbeda dengan pantai lainnya adalah pasirnya yang berwarna keemasan. 

Kategori :