Kuota Penerima Bansos PKH dan BPNT Berkurang Pada Semester 2 Ini, Benarkah Kemensos Tambah KPM Baru?

Kamis 04-07-2024,06:44 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Try Dina

BACA JUGA:Selain Bansos PKH dan BPNT, 7 Bantuan Dari Kemensos Ini Juga Akan Dibagikan Pada Juli Ini!

Tujuan dari PENA adalah untuk meningkatkan kemandirian ekonomi dan kesejahteraan keluarga penerima manfaat, serta memberikan kesempatan bagi mereka untuk dapat mandiri secara finansial dan mengurangi ketergantungan pada bantuan sosial.

Cara Daftar Bansos Pena 2024

Kriteria dan Persyaratan

KPM yang sudah memulai usaha.

Memiliki mental sukses dan berkeinginan untuk mengembangkan usaha.

BACA JUGA:Kemensos Tambah Penerima Bansos PKH, Dan BPNT Tahun 2024, Ini Cara Pengajuannya!

BACA JUGA:Pemegang KTP akan Dapat Bansos PKH dan BPNT, Paling Besar Rp10.000.000 Per Tahun

Usia produktif 20-45 tahun.

Memiliki usaha rintisan yang dapat dikembangkan.

Proses Pendaftaran Bansos Pena 2024

Penerima PKH dan BPNT dapat mengajukan proposal bantuan penguatan produksi.

Proses assessment oleh SDM pekerja sosial di daerah masing-masing.

 

 

Kategori :