6 Novel Terbaik di Ipusnas, Ceritanya Sangat Seru dan Penuh Kejutan

Minggu 14-07-2024,16:34 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM - Ada 6 novel terbaik yang bisa kamu baca di Ipusnas.

Suka membaca? Ipusnas mungkin sudah tidak asing lagi bagi kamu yang gemar membaca.

Ipusnas memiliki e-reader untuk membaca dan merupakan aplikasi perpustakaan digital dengan fitur lengkap.

Kamu akan merasa membaca menjadi lebih mudah, karena aplikasi ini portabel dan tersedia untuk dibaca kapan saja.

BACA JUGA:Lowongan Kerja PT Catur Mitra Sejati Sentosa (Mitra10) untuk Lulusan SMA/SMK D3 dan S1, Simak Cara Lamarnya!

BACA JUGA:Hujan Jadi Tantangan Terbesar Pembangunan Bandara IKN, Menhub: Sebulan Hanya 8 Hari Cerah

Ipusnas menawarkan pilihan literatur untuk pembaca dari segala usia.

Lengkap layaknya perpustakaan umum, kamu bisa melihat berbagai novel yang sudah tidak asing lagi di sini.

Nah, berikut ini adalah beberapa novel terbaik di ipusnas yang wajib kamu baca!

1. A Man Called Ove oleh Fredrick Backman

Buku ini mengisahkan kehidupan Ove setelah istrinya meninggal dunia di tahun-tahun terakhirnya.

BACA JUGA:GACOR! Vivo Y17s, Harga Cuma Sejutaan, Batre Awet dengan Resolusi Kamera sampai 50 MP, Yakin Ga Tertarik?

BACA JUGA:Bank Muamalat Indonesia Buka Lowongan Kerja Terbaru Untuk Lulusan D3 dan S1, Syaratnya Mudah

Dia membuat keputusan untuk bunuh diri karena dia yakin dia tidak punya alasan untuk hidup.

Namun, fakta bahwa dia baru saja pindah ke tetangga baru dengan keluarga dan anak-anak yang berisik juga mencegahnya untuk melakukan hal itu.

Kategori :