Beli Mobil Hyundai di GIIAS 2024, Bisa Dapat Voucher Tiket Garuda hingga Layanan di Siloam

Selasa 23-07-2024,15:03 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Ella Sulistiana

PALPRES.COM- Konsumen yang membeli mobil Hyundai di GIIAS 2024 maka bisa berkesempatan mendapatkan penawaran eksklusif.

Terbaru, PT Hyundai Motors Indonesia melakukan kolaborasi beberapa mitra unggulan.

Seperti Garuda Indonesia dan Siloam Hospitals.

Namun penawaran eksklusif ini berlaku di GIIAS 2024, bertempat di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD City, 18–28 Juli 2024. 

BACA JUGA:Hyundai Tambah Mitra Charging Point Operator, Pengguna Kendaraan Listrik di Indonesia Semakin Mudah dan Nyaman

BACA JUGA:Taksi Terbang Buatan Hyundai Siap Mengudara di Langit IKN 29 Juli 2024

Dari kerja sama yang terjalin ini, membuat konsumen yang beli mobil bisa menikmati keuntungan lebih.

Benefit tersebut berupa fasilitas penerbangan premium bersama Garuda Indonesia senilai jutaan rupiah.

Atau juga bisa mendapatkan potongan harga seperti medical check up di Siloam Hospital. 

Hanya saja benefit beli mobil Hyundai di GIIAS 2024 ini hanya bisa diakses melalui aplikasi myHyundai Indonesia.

BACA JUGA:Kapan Bansos BPNT Tahap 4 dan PKH Tahap 3 Cair? Ini Penjelasannya Berdasarkan Juknis Terbaru!

BACA JUGA:Kapal Angkut BTS Hilang di Papua Belum Ditemukan, Menkominfo Berikan Instruksi Ini

Dan perlu dicatat jika penawaran ini hanya berlaku untuk setiap pembelian mobil Hyundai tipe apapun.

Keuntungan yang bisa dirasakan konsumen yang beli mobil Hyundai di GIIAS 2024 antara lain;

Konsumen yang melakukan pembelian kendaraan Stargazer, Stargazer X, Creta dan Creta Alpha, maka bisa mendapatkan keuntungan.

Kategori :