PALPRES.COM- Sudah tahu belum rekening koran BRI ternyata bisa kita cetak sendiri tanpa harus datang ke bank loh.
Mau tahu info lengkapnya? Yuk simak artikel ini sampai selesai ya.
Cara cetak rekening koran BRI sebenarnya cukup mudah.
Selain mengunjungi kantor cabang BRI terdekat, nasabah juga bisa melihat rekening koran secara online dan bisa diprint sendiri.
BACA JUGA:Siap? Bank BRI Membuka Lowongan Kerja BUMN Terbaru Melalui Program Rekrutmen
BACA JUGA:Debitur Perlu Tahu Ini, Berapa Kali Bisa Mengajukan Pinjaman KUR di Bank BRI? Begini Penjelasannya
Berikut ini beberapa cara cetak rekening koran BRI yang bisa dipilih nasabah.
1. Cetak rekening koran BRI online via Brimo
- Buka aplikasi Brimo login dengan memasukkan username dan password lalu klik login.
- Anda juga masuk dengan login Brimo dengan fingerprint.
BACA JUGA:Alternatif Pinjaman Selain KUR, Pinjaman Online Tanpa Agunan Langsung Cair ke Bank BRI
BACA JUGA:Kredit Tanpa Agunan Bank BRI, Bisa Diajukan Secara Online, Proses Cepat dan Mudah
- Pada halaman utama aplikasi Brimo pilih opsi lainnya kemudian pilih mutasi pilih eatement jika diminta melakukan verifikasi email.
- Lalu pilih lanjutkan kemudian klik buat eatement.
- Pilih nomor rekening yang ingin Anda periksa atau cetak rekening koran.