Ledakan Dahsyat di China Guncang Pelabuhan Tersibuk di Dunia, Ternyata Ini Sumbernya

Sabtu 10-08-2024,03:33 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Diketahui, Pelabuhan Ningbo Zhoushan merupakan pusat distribusi yang penting, menghubungkan ke jalur perdagangan tersibuk di Samudra Pasifik.

Pada 2022, Pelabuhan Ningbo Zhoushan tercatat menduduki peringkat ke-3 pelabuhan peti kemas tersibuk secara global. 

Total arus kargo di Pelabuhan Ningbo Zhoushan, mencapai 1,25 miliar ton.

BACA JUGA:Andre Taulany Ungkap Alasan Gugat Cerai Erin Setelah 19 Tahun Menikah

BACA JUGA:Isu Tidak Maju di Pilkada Muba 2024, Kuyung Beni: Jangan Ada Niat untuk Menjegal Calon Tertentu

Pelabuhan ini menduduki posisinya sebagai pelabuhan terbesar di dunia berdasarkan volume kargo, selama 14 tahun berturut-turut

 

Kategori :