Makin Gacor! Infinix Note 50 Segera Dirilis di Indonesia, Ini Spek dan Harganya

Kamis 22-08-2024,07:43 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Tapi tunggu dulu ada lebih banyak lagi Infinix terkenal dengan strategi penurunan harga setelah peluncuran produk baru dikabarkan bahwa Infinix Note 50 ini akan dijual sekitar 2,7 jutaan pada awalnya namun kemungkinan besar harga tersebut akan turun menjadi hanya 2,4 jutaan saja.

BACA JUGA:Apa Aja Keunggulan Infinix Hot 10S, Punya Fitur Canggih Incaran Gen Z

BACA JUGA:Daftar Hp Infinix Paling Laris Tahun 2024, Langsung Ludes Sekejap!

Mengikuti tradisi yang telah ditetapkan oleh model sebelumnya.

Ternyata Infinix memiliki rencana besar untuk tahun 2024.

Menurut informasi terbaru yang didapatkan infinix tidak akan meluncurkan HP 4G-nya di pertengahan tahun 2024.

Sebaliknya mereka sedang fokus Untuk menggarap HP 5G yang bertujuan untuk bersaing di kelas menengah.

BACA JUGA:Canggih! 8 Kelebihan HP Infinix Hot 30, Punya Kamera yang Super Bagus, Rekam Video Resolusi 2K

BACA JUGA:Membandingkan Mana yang Lebih Unggul, Infinix Note 30 Vs Tecno Pova, Flagship Diharga Mulai Rp2.000.000

Infinix tampaknya serius ingin meningkatkan posisinya di pasar dengan mengadopsi teknologi 5G yang lebih canggih.

Untuk desain dan body belakangnya infinix tampaknya telah membuat perubahan signifikan mereka tidak lagi mengusung desain kamera kotak yang biasa.

Jika render ini benar para penggemar infinix mungkin akan sangat senang melihat perubahan desain tersebut.

Perubahan ini bisa menandakan upaya infinix untuk menyegarkan tampilan produknya dan memberikan kesan yang lebih modern dan menarik.

BACA JUGA:KEREN BANGET EUY! 5 Tipe Hp Infinix Terbaru Ini Punya Spesifikasi Gacor

BACA JUGA:Hp Flagship Pertama Infinix GT Ultra Resmi Hadir di Indonesia, Intip Spesifikasi dan Harganya

Sejalan dengan trend desain terkini dalam industri smartphone.

Kategori :