Alamnya Cantik! 5 Daerah Ini Malah Dinobatkan Jadi Kota Terkotor di Indonesia

Kamis 12-09-2024,09:01 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

4. Kota Sorong

Kota ini masuk kategori sebagai kota terjorok di Indonesia lantaran mendapat nilai buruk dari KLHK untuk penilaian Tempat Pembuangan Akhir (TPA).

Parahnya, pembuangan sampah terbuka dan kurangnya kebijakan mengenai pengelolaan sampah dari pabrik serta rumah tangga.

BACA JUGA:Anggaran Kemensos Masuk 5 Terbesar di 2025, Sebanyak 29 Juta Pemilik e-KTP Berpeluang Dapat 2 Bansos Ini!

BACA JUGA:Polda Sumsel Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Dibawah Umur Terus Berjalan

5. Kupang

Ibukota Provinsi Nusa Tenggara Timur ini mempunyai masalah besar dalam pengelolaan sampah.

Pemandangan sampah yang berserakan bahkan hampir selalu ditemukan di sepanjang jalan Kota Kupang, khususnya sampah plastik.

Kategori :