Speedometer ini juga sudah dilengkapi dengan takometer jam digital informasi suhu hingga tanggal.
Sedangkan pada bagian sisi kiri speedometer akan dijumpai sofet 12 volt.
Tidak hanya itu saja karena di dalam glove box juga dijumpai USB charger.
BACA JUGA:Review 2 Skutik Matik Premium, Honda Stylo 160 vs Yamaha Grand Filano, Kamu Lebih Suka yang Mana?
Motor ini memimilik 5 pilihan warna untuk model 2024.
Spesifikasi Keeway Vieste 300 XDV 2024 dibekali dengan mesin berkapasitas 278 cc mesin ini memiliki konfigurasi silinder tunggal SOHC 4 langkah empat katup dan berpendingin cairan.
Untuk tenaga puncaknya mencapai 19 KW atau setara dengan 25,8328 PS pada 8.250 fpm,
Sedangkan torsi maksimalnya mencapai 24 nm yang diraih pada 7.000 rpm.