Elnusa Raih Penghargaan Yvatra Bala Madya Atas Kontribusi dalam Pendidikan dan Sosial

Minggu 27-10-2024,11:53 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Berbagai inisiatif sosial dan pendidikan yang dilakukan Elnusa tidak hanya bertujuan untuk memajukan institusi mitra, tetapi juga memberikan dampak positif bagi komunitas dan masyarakat luas.

BACA JUGA:Siap Kembangkan Panas Bumi di Indonesia, Elnusa dan PGE Berkolaborasi

BACA JUGA:Industri Energi PT Elnusa Tbk Buka Lowongan Kerja Terbaru, Ini Posisi dan Cara Daftarnya!

Dengan penghargaan Yvatra Bala Madya ini, Elnusa semakin optimis dalam melanjutkan dukungan strategis di bidang pendidikan, penelitian, dan sosial.

Sebagai bagian dari komitmennya terhadap pembangunan berkelanjutan di Indonesia.

Kategori :