Musim Hujan Tiba, Ini Beberapa Olahraga yang Bisa Dilakukan di Rumah, No 4 Sangat Simple

Kamis 14-11-2024,22:59 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM - Saat musim hujan tiba, kamu bisa melakukan olahraga ini di Rumah.

Kebanyakan orang telah mengetahui berbagai manfaat olahraga, terutama untuk kesehatan jantung dan tubuh.

Menurut penelitian, olahraga secara teratur dapat menurunkan risiko penyakit kardiovaskular, dan mereka yang berolahraga secara konsisten dapat menua dengan lebih baik.

Namun, saat musim hujan tiba, berolahraga secara teratur mungkin menjadi tantangan tersendiri mengingat kita yang tidak bisa keluar Rumah.

BACA JUGA:MERINDING! Kisah Nyata Tentang Gerombolan Hantu di Halte WTC Mangga Dua Jakarta yang Ganggu Petugas Pelayanan

BACA JUGA:HOLIDAY WITH NEW VIEW! 5 Rekomendasi Wisata di Wonosobo Ini Wajib Kamu Datangi, Ada Sunrise Loh

Dirangkum dari berbagai sumber, kamu tidak perlu khawatir lagi, karena beberapa olahraga berikut ini dapat kamu lakukan di Rumah! Kuy, simak!

1. Burpee

Karena burpee tidak memerlukan peralatan khusus, kamu dapat melakukannya di rumah dengan mudah. 

Kamu akan bergantian antara melompat di udara dan melakukan posisi papan untuk melakukan burpee.

Burpee membantu jantung dan paru-paru kamu bekerja sekaligus membakar lemak jahat, karena menggabungkan latihan kardio dan kekuatan tubuh.

BACA JUGA:Siap Perkenalkan Merek Baru, ACES Raih Laba Bersih Rp574 Miliar, Kategori Perbaikan Rumah Mendominasi

BACA JUGA:Mengusung Tema Tentang Moralitas dan Integritas, Webinar ASN Belajar Siginjai Seri 2 Terlaksana Dengan Sukses!

2. Lompat Tali 

Berikutnya adalah olahraga lompat tali. 

Lompat tali sering dianggap sebagai salah satu latihan aerobik terbaik.

Selain itu, lompat tali mudah dilakukan di Rumah, lho. 

3. Jumping Jack

Kategori :