Perubahan basis ini diharapkan dapat membuat Toyota Taisor menjadi lebih terjangkau dengan harga sekitar sekitar Rp 140 juta.
BACA JUGA:SIMAK! 5 Perbedaan 2 Tipe Mobil Toyota Fortuner Ini, Mulai Dari Desain Hingga Performa
BACA JUGA:Mengungkap 5 Fakta yang Jarang Orang Ketahui Tentang Mobil Terlaris di Indonesia yaitu Toyota Avanza
Menjadikannya pesaing kuat bagi SUV kompak lainnya di pasar India seperti Tata Nexon, Nissan Magnite dan Hyundai Venue.
Toyota Taisor diyakini akan mengadopsi berbagai fitur yang serupa dengan Suzuki Frog termasuk layar sentuh 9 inci jenis floating Heads Up Display, perintah suara, kamera 360, cruise control electronic, stability program ESP, 6 airbag dan speaker pengisian nir kabel dan fitur canggih lainnya.
Dengan spesifikasi tersebut Toyota Taisor diposisikan untuk memberikan pengalaman berkendara yang modern dan nyaman kepada para konsumen di India.
Seiring dengan itu kendaraan ini diproyeksikan akan menggunakan mesin bensin 1200 cc dengan daya 90 bhp dan torsi 113 nm.
BACA JUGA:Berada di Atas Camry dan Crown, Mobil Toyota Ini Wajib Kalian Miliki Karena Harganya Terjangkau
BACA JUGA:Bikin Toyota Ketar-Ketir, BYD Xia Baru Dirilis Rilis Mobil MPV Hybrid Jadi Saingan Alphard
Selain itu ada prediksi kuat bahwa Toyota tysor akan hadir dengan opsi mesin boosterjet 1000 cc yang memberikan daya 100 bhp dan torsi 147 nm.
Dengan dua opsi transmisi yang tersedia yaitu otomatis dan manual 5 ma percepatan Toyota Taisor memiliki fleksibilitas untuk memenuhi preferensi pengemudi yang beragam.
Mengenai desain Toyota Taisor diperkirakan mobil ini akan mirip dengan Suzuki Frog yang telah lebih dulu diluncurkan.
Ukuran atau dimensi kemungkinan besar akan serupa.
BACA JUGA:Mobil Sport Toyota GR Corolla Resmi Dijual di Indonesia, Intip Spesifikasi dan Harganya
BACA JUGA:Lebih Berkelas dari Alpard, Toyota Majesty Siap Jadi Primadona Baru MPV Premium
Toyota Taisor diharapkan berikan sentuhan segar melalui perubahan kecil pada bagian lampu grill fog lamp dan tentu saja logo merek secara umum.