PALPRES.COM - Deretan motor sport ditanah air ini merupakan yang paling populer, dan banyak dipakai oleh pencinta otomotif sebagai tunggangan sehari-hari.
Tidak ada yang menyangkal bahwa motor sport saat ini masih menjadi incaran para kolektor motor.
Bisa dibilang, memiliki motor sport, dan dibawa ke tongkrongan adalah salah satu simbol yang menandakan bahwa orang tersebut telah sukses.
Berbagai pabrikan motor diketahui banyak sekali melahirkan berbagai jenis motor sport segala jenis, dan merek.
BACA JUGA:Menyasar 10 Juta Penerima Tahun 2025, Ini 3 Fakta Menarik Tentang Bansos PKH yang Ada di Indonesia!
Harga dan jenis motor sport beragam
Harganya bervariasi.
Termurah sampai termahal.
Bisa dibilang ada harga ada kualitas.
BACA JUGA:Tawarkan Kenyamanan dan Kestabilan Ketika Dikendarai, Honda Civic RS Pas Untuk Jadi Mobil Keluarga!
Penasaran? berikut ini 7 motor sport yang bisa kamu jadikan rekomendasi jika ingin membeli. Seperti dikutip Palpres dari berbgaai sumber!
1. SM Sport SM3
SM Sport SM3 adalah sepeda motor yang menjadikan performa dan inovasi sebagai ciri khasnya.
Dengan mesin bertenaga 377,8 cc, motor ini menghadirkan pengalaman berkendara yang nggak terlupakan.