Rekomendasi Produk AIoT Xiaomi Payday Mega Sale, Solusi Cerdas untuk Hidup Lebih Baik

Selasa 26-11-2024,04:38 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

JAKARTA, PALPRES.COM -  Xiaomi Payday Mega Sale kembali hadir, dengan beragam produk AIoT inovatif yang dirancang untuk meningkatkan gaya hidup. 

Dalam Xiaomi Payday Mega Sale kali ini, dihadirkan berbagai pilihan dari kategori perangkat hiburan, wearable, hingga produk rumah pintar untuk menciptakan pengalaman pengguna yang lebih cerdas dan terintegrasi

Xiaomi dengan kampanye "Live Right, Live Smart", mengajak semua orang untuk mengadopsi gaya hidup yang lebih nyaman dan efisien. 

Andi Renreng, Marketing Director Xiaomi Indonesia menegaskan, pihaknya percaya bahwa teknologi harus dapat memudahkan kehidupan sehari-hari. 

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Dari Xiaomi 15 dan iQOO 13 Pabrikan Vivo yang Punya Performa Setara

BACA JUGA:Review Serius Kamera Xiaomi 11 SE yang Sangat Cocok Buat Kamu Suka Fotografi

Dengan rangkaian produk Xiaomi yang inovatif, menurut Andi, pengguna dapat merasakan manfaat langsung dari solusi yang pihaknya tawarkan.

Dalam Mega Sale Payday pada 25-30 November 2024, menurut Andi, Xiaomi menawarkan produk-produk AIoT yang tidak hanya memenuhi kebutuhan teknologi, tetapi juga mendukung gaya hidup modern. 

Berikut adalah rekomendasi produk AIoT Xiaomi yang wajib dicoba: 

1. Xiaomi TV 32 inch – Pengalaman Menonton dengan Kualitas Terbaik

BACA JUGA:Realme GT 7 Pro vs Xiaomi 15 Pro, Mana yang Lebih Canggih? Intip Spesifikasi Singkatnya!

BACA JUGA:FANTASTIS! Dibandrol Rp 1,7 Miliar Mobil Xiaomi SU7 Ultra Klaim Sebagai Mobil 4 Pintu Tercepat di Dunia

Xiaomi TV A 32" dengan Google TV menawarkan pengalaman hiburan berkualitas di rumah, menghadirkan gambar cerah dan jernih serta efek suara otomatis yang menyesuaikan konten. 

Dengan akses mudah ke aplikasi streaming populer, TV ini memungkinkan navigasi cepat dan kontrol penuh dalam satu layar, cocok untuk ruang keluarga atau kamar tidur berkat desainnya yang ramping dan estetis. 

Selama Xiaomi Payday Mega Sale, TV ini tersedia dengan harga spesial Rp1.699.000.

2. Xiaomi Smart Air Purifier 4 Lite – Solusi Udara Bersih untuk Kesehatan Keluarga

BACA JUGA:Cuma Rp7,9 Juta! Xiaomi Pad 6S Pro Tawarkan Fitur yang Keren Manjakan Pengguna, Sudah Palm Rejection Loh

Kategori :