Meski berukuran mungil, laptop lokal ini sudah dilengkapi layar 11,6 inci FHD IPS sehingga sanggup menghasilkan tampilan yang tajam.
Untuk sektor performa, laptop yang dijual sekitar Rp2,4 jutaan ini dipersenjatai oleh Intel N4020 dengan RAM 4GB DDR4 dan penyimpanan 256
jutaan ini dipersenjatai oleh Intel N4020 dengan RAM 4GB DDR4 dan penyimpanan 256GB + 64GB eMMC, cukup untuk menjalankan aplikasi dasar dengan lancar.
Keunggulan lainnya adalah baterai yang tahan hingga 7 jam, membuatnya nyaman untuk dibawa bepergian
3. Axioo MyBook Hype 1
BACA JUGA:MIRIS BANGET! Kisah Sedih Pesugihan Omyang Jimbe dari Jawa Barat yang Berujung Duka
Selain Zyrex, merek lokal selanjutnya adalah Axioo.
Pada merek ini kamu bisa melirik Axioo MyBook Hype 1.
Ini Merupakan laptop lokal yang menawarkan performa tinggi di kelas harganya dengan prosesor Intel Celeron N4020, RAM 4GB DDR4 (bisa di-upgrade hingga 8GB), dan penyimpanan 128GB SSD.
Menariknya, penyimpanan pada MyBook Hype 1 ini cukup fleksibel berkat dua slot M.2 SATA yang mendukung penambahan kapasitas memori.
BACA JUGA:HORE! Harga iPhone Turun, Penggemar Apple Bergembira, Kenapa Ya?
Kalau kamu tertarik, laptop ringan 1,4kg ini dijual sekitar Rp2,5 jutaan. Setiap pembeliaanya, kamu akan mendapatkan bonus berupa sleeve case dan garansi resmi 1 tahun.