Vitamin D, yang membantu penyerapan kalsium dan menjaga kekuatan tulang.
BACA JUGA:Kelapa Bukan Sekadar Buah Biasa! Ini Manfaatnya yang Bikin Kaget
BACA JUGA:Ibu Menyusui Wajib Baca! Tips Puasa Ramadhan Tanpa Ganggu ASI
Tips Aman Minum Kopi Susu saat Berbuka Puasa
Agar manfaat kopi susu tetap optimal selama Ramadan, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan:
Jangan diminum saat perut kosong.
Awali berbuka dengan air putih dan makanan ringan seperti kurma.
BACA JUGA:Sudah Makan Kurma? Jangan Buang Bijinya, Khasiatnya Bikin Kaget
BACA JUGA:PERHATIKAN! Ini Risiko Air Hujan Bagi Kesehatan Tubuh
Konsumsi kopi susu 30–60 menit setelah berbuka, bukan sebagai minuman pertama.
Gunakan susu rendah lemak dan batasi penggunaan gula agar tidak memicu lonjakan gula darah.
Batasi konsumsi 1 cangkir per hari, terutama bagi yang sensitif terhadap kafein.
Risiko Minum Kopi Susu Berlebihan saat Ramadan
BACA JUGA:Sering Ngantuk dan Lemas Saat Puasa? Simak 8 Tips Ampuh Ini!
BACA JUGA:Kurma Bisa Bikin Sehat dari Kepala Sampai Kaki! Ini 14 Buktinya
Meski memiliki manfaat, konsumsi kopi susu secara berlebihan dapat menimbulkan efek samping, seperti:
Gangguan lambung dan naiknya asam lambung
Jantung berdebar dan tekanan darah meningkat