Banner Honda PCX

Tahan Imbang Persikad Depok 3-3, Sriwijaya FC Raih Poin Perdana

Tahan Imbang Persikad Depok 3-3, Sriwijaya FC Raih Poin Perdana

Sriwijaya FC akhirnya mendapatkan poin pertama di Liga Championship musim 2025/26, usai menahan imban Persikad Depok dengan skor 3-3.-IG/@sriwijayafc.id-

DEPOK, PALPRES.COMSriwijaya FC akhirnya mendapatkan poin pertama di Liga Championship musim 2025/26, usai menahan imban Persikad Depok dengan skor 3-3.

Dalam yang digelar di Stadion Pakansari Bogor, Senin 22 September 2025 tersebut, ‘Laskar Wong Kito’ nyaris terjungkal dari Persikad.

Tapi Sriwijaya FC berhasil menghindari dari kekalahan kedua sepanjang pekan kedua Liga Championship musim 2025/26, usai pemain Persikad memasukkan bola ke gawang sendiri.

Akhirnya laga Sriwijaya FC kontra Persikad Depok berakhir imbang dengan skor 3-3.

BACA JUGA:Eks Klub Bek Timnas Indonesia Calvin Verdonk Lirik Talenta Keturunan, Siapa Dia?

BACA JUGA:Kembali dari Cedera, Striker Timnas Indonesia Bawa Kabar Gembira!

Tampil Terus Menekan

Sriwijaya FC mengawali babak pertama dengan mencoba terus menekan Persikad Depok.

Target mendapatkan poin 3 dalam laga kedua Liga Championship musim 2025/26, menyebabkan skuad Sriwijaya FC berusaha terus melakukan serangan.

Namun, pada menit ke 33 justru Sriwijaya FC yang kebobolan terlebih dahulu.

BACA JUGA:Bek Timnas Indonesia Ini Bawa Kabar Tak Menggembirakan dari Belanda

BACA JUGA:Maarten Paes Cedera! Cyrus Margono Bakal Dipanggil Timnas Indonesia?

Skor berubah 1-0 untuk Perikad.

Pada menit ke 36, Persikad Depok berhasil menambah gol kemenangan hingga memimpin dengan skor 2-0.

Sriwijaya FC yang tak mau kalah untuk kedua kalinya, berusaha terus menekan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: