Suka Musik? Ini 5 Rekomendasi Sekolah Musik Terbaik di Dunia
5 Sekolah Musik Terbaik di Dunia-doc-palpres.com
Nama yang sudah mendunia ini tak hanya menawarkan studi tentang musik, melainkan juga tari dan seni rekaman.
Jurusan-jurusan yang ada meliputi musik-musik awal, disiplin Vokal, jazz, intrument musik klasik, conducting dan musikologi.
Lulusannya memiliki peluang besar untuk masuk ke Conservatoire Graduates’ Orchestra.
Bukan hal mudah jika ingin menjadi bagian dari sekolah ini.
Pelamar mesti melewati serangkaian tes dan audisi.
BACA JUGA:Pemerintah Bagi-bagi Modal Usaha Hingga Rp6 Juta per Orang, Cek Syarat dan Cara Daftarnya
4. Berklee College of Music
Lawrence Berk menjadi nama penting dibalik pendirian sekolah.
Dia merupakan penyusun orkestra radio CBS dan NBC.
Dia juga menjadi sosok yang ingin membuat sekolah praktik untuk mengajarkan musik kontemporer.
Selain itu, ia memang ingin memberikan bekal dini bagi orang-orang yang hendak mengambil profesi sebagai musisi.
Selain di bidang musik kontemporer, kekuatan besar lain dari sekolah ini terletak di bidang seni dan bisnis musiknya.
Mata kuliah yang ditawarkan bisa berbentuk performance atau non-performance.
5. Cleveland Institute of Music
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: