Mengendarai Mobil dengan Aman Anti Lalai, Perhatikan 8 Hal Penting Berikut Sampai Khatam!
Tips sebelum berkendara motor dan mobil saat melaju di jalan raya, ada banyak hal yang perlu diperhatikan termasuk sebelum memulai berkendara-freepik-
BACA JUGA:Kapan Mobil Kesayangan Anda Harus Spooring dan Balancing, Simak Ulasan Berikut Ya!
Niscaya itu mengganggu jarak pandangan mengemudi dan mengakibatkan hal patal terjadi.
Kalau sudah begini carilah tempat yang aman untuk berhenti sejenak.
Lalu hubungi bengkel mobil toko variasi mobil terdekat untuk membuat janji dan hubungi layanan darurat.
6. Perhatikan sekitar Anda dalam mengemudi
BACA JUGA:Imlek 2023, Kertas Angpao dan Aksesoris Lampion Paling Banyak Diburu
Tidak hanya kendaraan saja, perhatikan juga hal-hal yang ada di sekitar mobil Anda kemudikan.
Selalu jaga jarak aman saat mengemudi dengan mobil dan kendaraan lainnya di sekitar Anda.
Hindari pengendara mobil membuntuti kendaraan orang lain.
Perhatikan area yang berada di luar pengawasan Anda dan orang lain.
BACA JUGA:Wajib Tau! Soal Mainan Lato-lato, Ini Imbauan Disdikbud Ogan Ilir
Saat mendadak hujan turun dengan deras, sesuaikan kecepatan Anda.
7. Mengemudi dengan aman saat malam
Pengemudi biasanya bereaksi lebih lambat ketika mengemudi di malam hari karena situasi yang lebih gelap dan penglihatan yang cenderung kurang akurat.
Untuk itu pastikan lampu depan dalam posisi aman.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: