BENGKULU Auto Tajir, Ini Deretan Koin Kuno Paling Mahal di Kota Bengkulu, Bisa Laku 100 Juta
Bengkulu auto tajir. Ini deretan koin kuno paling mahal di Kota Bengkulu. Ada yang laku 100 juta. --
Tak hanya uang logam ini yang ditarik dari peredaran, tapi juga uang koin Rp5 Tahun Emisi 1970 dan 1974, Rp25 Tahun Emisi 1971, dan Rp100 tahun emisi 1973 dan 1978.
Harga uang koin itu saat ini berkisar ratusan ribu hingga jutaan rupiah.
8. Koin Rp500 (1992)
Uang ini sepintas mirip koin emas.
Bank Indonesia menerbitkan uang koin pecahan Rp500 pada tahun 1992.
Ciri uang logam ini, nominal Rp500, bergambar bunga melati, dan berwarna kuning emas.
Penampilannya yang indah membuat uang koin ini sangat digemari para kolektor.
Menariknya, keunikannya tidak hanya terletak pada penampilannya yang indah, tetapi juga nilai sejarah yang terkandung di dalamnya.
Uang koin ini merupakan bagian dari seri uang logam rupiah yang secara khusus menggambarkan bunga-bunga nasional Indonesia.
Sayangnya, koin Rp 500 Tahun Emisi 1992 sudah ditarik dari peredaran.
Namun, tak menurunkan minat kolektor memburunya.
Koin ini dibanderol fantastis, yaitu puluhan hingga ratusan juta rupiah.
9. Koin 5 Gulden (1939)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: