Honda

Kampung Kumuh Terbesar di Asia, Tersohor ke Seantero Dunia, Benarkah Berada di Indonesia?

Kampung Kumuh Terbesar di Asia, Tersohor ke Seantero Dunia, Benarkah Berada di Indonesia?

Kawasan Dharavi di Kota Mumbai, India-Istimewa/Net/Istockphoto.com-

BACA JUGA:Bukan Indonesia, Ini Negara yang Punya Sawah Terluas di Dunia, Menjulang ke Langit dan Menembus Awan!

Faktor kelangkaan tanah dan meroketnya harga real estate di Mumbai juga menjadi faktor banyak orang lebih memilih tinggal di tempat ini.

Penduduk dharavi seperti kebanyakan penghuni daerah kumuh di seluruh dunia tinggal di unit Perumahan ilegal dengan sedikit utilitas dan dikucilkan secara sosial.

Sebagian besar berukuran 120 kaki persegi dan dapat menampung 4 hingga 10 orang orang-orang dari latar belakang sosial ekonomi rendah, mampu tinggal di sini karena harga sewanya jauh lebih rendah daripada di bagian lain.

Kota ini meski menyandang wilayah paling kumuh di India bahkan Asia anehnya, dharavi menjadi tempat wisata bagi banyak turis yang datang ke kota Mumbai tour daerah kumuh menjelajahi dharavi kerap dilakukan untuk melihat kehidupan warga-warga di sini.

BACA JUGA:10 PTN dan 7 PTS Terbaik di Indonesia Versi QS World University Rankings 2024

Turis juga sering mengunjungi area tembikar berusia 150 tahun untuk menyaksikan para pengrajin bekerja.

Dharavi sebenarnya bukanlah daerah kumuh biasa, tetapi memiliki perekonomian informal yang berkelanjutan di sini terdapat banyak unit usaha yang memproduksi berbagai macam produk seperti kulit, alas kaki, tekstil, kain, tembikar dan bahkan obat-obatan kimia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: