Honda

Kolektor Ini Hargai Koin Rumah Gadang Rp7.500.000 Per 20 Koin, Cek Faktanya!

Kolektor Ini Hargai Koin Rumah Gadang Rp7.500.000 Per 20 Koin,  Cek Faktanya!

Ilustrasi-Dok Palpres-palpres.com

JAKARTA, PALPRES.COM -  Berburu uang koin kuno, merupakan hal yang memberikan kesenangan tersendiri bagi para kolektor uang di tanah air. 

Entah itu uang kuno dalam bentuk kertas maupun koin. 

Apakah uang tersebut hanya akan disimpan dirumah, atau untuk dijual kembali. 

Yang pasti, uang kuno tidak akan jadi topik yang membosankan dibahas hingga sampai kapanpun.

BACA JUGA:Jual ke Sini, Koin Emas Kuno Rp500 Motif Melati Bisa Laku Rp100 Juta

Kemudian yang menjadi pertanyaan, kenapa bisa uang koin tersebut banyak dicari. 

Bahkan ada yang menghargai dengan harga yang tidak masuk akal, untuk sekelas uang kuno yang memiliki nominal yang terbilang rendah. 

Salah satunya uang kuno Rp100 bergambar rumah gadang. 

Pada salah satu lapak di Marketplace, uang ini dihargai dari mulai ribuan, ratusan, jutaan, bahkan ratusan juta. 

BACA JUGA:Masih Diburu, Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang Dijual Hingga Puluhan Juta

Padahal, uang tersebut sering kali kita dapati digunakan sebagai uang “kerokan”. 

Disamping itu, berita tentang uang tersebut terbuat dari bahan campuran emas, juga tidak bisa dibuktikan kebenaranyaq sampai sekarang alias hoax.

Kemudian yang menjadi pertanyaan, apa saja faktor yang membuat uang tersebut menjadi mahal. 

Bahkan pada salah satu akun kolektor di Facebook bernama “Pecinta Koin”, dia mengaku berani membeli uang kuno gambar rumah gadang tersebut dengan harga Rp7.500.000 per 20 kepingnya.  

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: