Jangan Buat Kerokan, Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang Kalau Dijual Harganya Setara Motor Matik
Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang Kalau Dijual Harganya Setara Motor Matik -palpres.com-
PALEMBANG,PALPRES.COM- Uang logam Rp100 bergambar Rumah Gadang yang kini sudah tidak lagi beredar dan menjadi salah satu koin kuno yang langka.
Jika kamu masih memiliki koin kuno Rp100 gambar rumah gadang dan kamu gunakan untuk kerokan jangan lakukan lagi ya.
Karena koin kuno Rp100 rumah gadang ini dihargai fantastis.
Uang logam yang sudah tidak lagi beredar di Indonesia ini banyak diburu oleh kolektor.
BACA JUGA:3 Koin Kuno Termahal di Indonesia Ternyata dari Tahun Ini, Ada yang Dijual Rp100 Juta
Uang koin ini berbentuk logam dengan bahan cupro nikel. Beratnya 9,72 gram, tebal 1,70 mm, dan berdiameter 28,50 mm.
Yang menujual koin kuno ini juga mulai ramai di platform jual beli online, harga jualnya juga beragam.
Seperti di wilayah Pekalongan koin kuno ini laku 2.000 keping dengan harga jual Rp4.000 per keping.
Lalu di wilayah Sleman, koin kuno ini laku 16 keping dengan harga Rp4.000.
BACA JUGA:Masih Menyimpan Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang, Tukar ke Sini Bisa Dapat Cuan Jutaan
Sementara wilayah Surakarta harga koin kuno ini ditawarkan Rp6.000 keping dan laku sebanyak 687 keping.
Ada yang berani menjual dengan harga Rp20.000 per keping kabupaten Bogor dan sudah terjual 80 keping.
Juga di wilayah Surakarta sudah terjual 3 keping seharga Rp20.000 per kepingnya.
Juga ada di wilayah lain Indonesia yaitu di Bekasi ada yang berani menjual seharga Rp20.000.000 untuk jenis koin kuno Rp100 bergambar rumah gadang tahun 1978 ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: