Honda

6 Tol Terpanjang di Indonesia, Salah Satunya Sudah Ada Sejak Tahun 1984

6 Tol Terpanjang di Indonesia, Salah Satunya Sudah Ada Sejak Tahun 1984

6 tol terpanjang di Indonesia-PALPRES.COM-

Dan belakangan investor Malaysia itu menjualnya kembali ke PT Baskhara Utama Sedaya (BUS), cucu perusahaan Astra Group.

BACA JUGA:Bentuk Kepedulian Pemkab OKI, Tanggung Iuaran BPJS Sebanyak 80.916 Warga

Jalan tol ini memiliki 10 akses keluar masuk yang tersebar di:

Di tol Cipali ada 10 akses keluar masuk yang tersebar di Kabupaten Purwakarta (Gerbang Tol Cikampek), Kabupaten Subang (Gerbang Tol Kalijati dan Gerbang Tol Subang), Kabupaten Indramayu (Gerbang Tol Cikedung), Kabupaten Majalengka (Gerbang Tol Ujung Jaya Utama, Kertajati, Kertajati Utama dan Sumber Jaya), Kabupaten Cirebon (Gerbang Tol Palimanan dan Gerbang Tol Palimanan 1-4).

Sedangkan untuk rest areanya Tol Cipali memiliki 8 tempat peristirahatan yang tersebar di KM 86 arah Jakarta, KM 86 arah Cirebon, KM 101, KM 101 arah Jakarta, KM 102 arah Cirebon, KM 130 arah Jakarta, KM 130 arah Cirebon, KM 164 arah Jakarta dan KM 166 arah Cirebon.

5. Tol Balik Papan - Samarinda (99 KM)

BACA JUGA:Kamu Harus Tahu, 9 Negara Ini Utamakan Arsitektur Megah, Nomor 8 Rumah Para Dewa

Tol yang berada di urutan kelima terpanjang adalah jalan tol yang pertama kali beroperasi di Pulau Kalimantan, yakni Tol Balik Papan - Samarinda dengan panjang 99 kilometer.

Tol ini resmi dioperasikan pada pertengahan 2020 lalu, dimana ruas tol Balik papan - Samarinda ini membantu masyarakat memangkas waktu perjalanan dari Balik Papan ke Samarinda menjadi 2 jam perjalanan.

Tol pertama di Pulau Kalimantan ini mempunyai 5 seksi, yakni Seksi I Samboja (21,96 kilometer), Seksi II Samboja - Muara Jawa (30,05 kilometer), Seksi III Muara Jawa - Palaran (18,20 kilometer), Seksi IV Palaran - Samarinda (17,15 kilometer) dan Seksi V Balik Papan - Bandara Sepinggan (11,09 kilometer).

Di tol ini ada 4 gerbang tol yang terdiri dari Gerbang Tol Manggar, Karang Joang, Samboja dan Gerbang Tol Palaran.

BACA JUGA:Wow! Pria Ini Dapat Transferan Nyasar Rp1 Sekstiliun, Jadi Paling Kaya Sejagat Selama 2 Menit

Sedangkan fasilitasnya, masyarakat dapat menggunakan 2 rest area tipe A yang ada di KM 37 arah Balik Papan dan KM 36 arah Samarinda, dimana keduanya sudah dilengkapi dengan klinik kesehatan, mini market, gerai UMKM, SPBU dan fasilitas isi ulang kartu tol, restoran hingga bengkel.

6. Tol Jakarta - Merak (98 KM)

Tol Jakarta - Merak merupakan jalan tol yang menghubungkan wilayah Jakarta dengan Pelabuhan Merak dengan melintasi wilayah Cilegon, Tanggerang dan Serang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: