Honda

7 Institut Seni Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2023, Ada Kampusmu?

7 Institut Seni Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2023, Ada Kampusmu?

7 Institut Seni Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2023, Ada Kampusmu?-Ilustrasi: Rida Satriani-Palpres.com

PALEMBANG, PALPRES.COM – Buat kamu yang sedang berkuliah jurusan seni atau ingin menempuh pendidikan seni, ternyata beberapa Institut seni di Indonesia masuk dalam daftar Webometric 2023, lho!

Apa saja daftar institusnya? Yuk, disimak!

1. Institut Seni Indonesia Denpasar

Institut Seni Indonesia atau ISI Denpasar masuk ke dalam daftar tertinggi institut seni nomor 1 di Indonesia dengan peringkat ke-101 versi Webometrics 2023.

BACA JUGA:5 Kota Terkotor dan Termacet di Indonesia, Cek Sekarang Kota Mana Saja?

ISI Denpasar telah berdiri sejak tahun 2003 yang merupakan penggabungan sekolah tinggi seni Indonesia (STSI) Denpasar yang hanya terdiri dari program studi Seni Rupa dan Desain (PSSRD) Universitas Udayana.

Buat kamu yang berkeinginan untuk kuliah jurusan seni di ISI Denpasar bisa menjadi pilihan terbaik, karena institut ini memiliki jurusan seni yang cukup lengkap.

Di ISI Denpasar, terdapat 2 fakultas, yakni Fakultas Seni Pertunjukkan ISI Denpasar dan Fakultas Seni Rupa Desain ISI Denpasar.

2. Institut Seni Indonesia Yogyakarta

BACA JUGA:6 Kampus dengan Jurusan Teknik Terbaik di Indonesia TOP QS WUR 2024, Ada Kampus Swasta?

Institut di Indonesia yang berfokus pada kesenian berikutnya adalah Institut Seni Indonesia Yogyakarta yang masuk ke dalam daftar TOP Webometrics 2023 dengan peringkat ke-128.

ISI Yogyakarta didirikan atas keputusan Presiden RI pada tanggan 30 Mei 1984 dan diresmikan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan pada tanggal 23 Juli 1984.

ISI Yogyakarta juga mempunyai 3 fakultas dan dibagi lagi menjadi beberapa program studi, yaitu Fakultas Seni Pertunjukkan, Fakultas Seni Rupa, dan Fakultas Seni Media Rekam.

Selain itu, terdapat program diploma dan sarjana, ISI juga menyediakan program pascasarjana.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: