Belum Banyak Tahu, Inilah Burung Perkutut Penarik Rezeki, Sangat Cocok Buat Pengusaha dan Pedagang
Burung perkutut Udan Mas dipercaya burung perkutut penarik rezeki, sangat cocok buat pengusaha dan pedagang.--
Kemudian pada bagian leher ada bulu yang mengelilingi leher menyerupai kalung emas.
"Jenis perkutut Udan mas, ciri khasnya dilihat dari bulunya seperti ke kuning-kuningan terutama di bagian leher seperti kalung emas," kata Mbah Yadi.
Demikian katuranggan perkutut Udan Mas.
Ciri khas burung ini ada di bagian lehernya.
Burung ini memiliki bulu berwarna kuning dan khususnya di bagian leher membentuk seperti kalung mas.
Dalam Primbon Jawa dijelaskan, burung ini adalah salah satu Katuranggan Perkutut yang baik dipelihara, meski masih banyak orang yang belum mengetahui. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: