Idola Kolektor, Koin Kuno Rp50 Bergambar Cendrawasih Dihargai 45 Juta, Kamu Punya?
Uang koin kuno Rp50 terbitan tahun 1971 bergambar burung Cendrawasih saat ini sedang jadi incaran kolektor.--doc palpres.com
Bagi para kolektor, harga tadi masih masuk akal.
BACA JUGA:Mau Untung Besar? Promosikan Koin Kunomu di Komunitas Kolektor Ini
Beda halnya bagi orang awam, yang tentulah akan geleng-geleng kepala.
Kok bisa ada seorang penjual yang memasang harga sangat tinggi untuk sebuah koin jenis tersebut.
Berdasarkan sebuah penelusuran dari sejumlah marketplace, ada beberapa penjual yang memang memasang harga sangat fantastis untuk koin Rp50 burung cendrawasih.
Pertama, ada penjual yang menawarkan uang bergambar burung cendrawasih tersebut seharga Rp45 juta.
BACA JUGA:Jadi Incaran Kolektor! Raih Kekayaan dari Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit, Harga Jualnya Bombastis
Lalu ada juga yang memasang harga sangat fantastis.
Penjual tersebut mematok harga untuk uang koin Rp50 gambar cendrawasih senilai Rp100 juta.
Namun perlu diingat, tidak semua uang kuno bisa dijual dengan harga tinggi.
Terdapat dua hal yang mempengaruhi harga jual uang kuno, yakni tingkat kelangkaan, semakin langka uang kuno semakin tinggi nilai harganya.
BACA JUGA:Paling Diincar Kolektor, Ternyata Segini Harga Koin Kuno Rp500 Melati
Kemudian hal yang perlu diperhatikan juga ialah kondisi fisik uang.
Selain kedua faktor tersebut, ada lagi yang menjadi ketertarikan kolektor terhadap uang kuno, yang pertama uang dengan kondisi misprint atau miscut, yaitu uang yang mengalami salah cetak atau salah potong dalam pembuatannya.
Kecacatan uang ini menjadi hal unik dan menarik bagi numismatis.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: