7 Kota Paling Dingin di Indonesia, Bahkan Ada Suhu 9 Derajat Celsius, Kota Mana Saja?
7 Kota Paling Dingin di Indonesia, Bahkan Ada Suhu 9 Derajat Celsius, Kota Mana Saja?--Sumber Sonora
BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah yang Cocok untuk Enterpreneur, Ada di Kampus Terbaik Versi QS WUR 2024!
Daerah ini menjadi salah satu daerah yang banyak di kunjungi para wisatawan karena memiliki banyak objek wisata diantaranya air terjun dengan nama Pancuran Pintu dan air terjun Pancuran Telu.
7. Berastagi
Kota satu ini merupakan kota yang paling populer atau dikenal oleh para turis mancanegara.
Daerah terletak di antara Gunung Sibayak dan Gunung Sinabung yang terletak di ketinggian 1.300 meter di atas permukaan laut.
BACA JUGA:5 Kampus dengan Jurusan Farmasi Terbaik di Indonesia, Ada PTN dan PTS TOP QS WUR 2024
Hal itu membuat kota ini masuk dalam deretan kota paling dingin di Indonesia.
Itulah 7 kota paling dingin di Indonesia dengan suhu mencapai hingga 9 derajat celsius.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: