RDPS
Honda

Cara Daftar KIP Kuliah 2023 Untuk PTS, Ikuti Langkah-langkah Ini, Ditutup 31 Oktober

Cara Daftar KIP Kuliah 2023 Untuk PTS, Ikuti Langkah-langkah Ini, Ditutup 31 Oktober

Ilustrasi mahasiswa baru. Cara daftar KIP Kuliah 2023 untuk PTS, ikuti langkah-langkah ini.-anakteknik.co.id-

3. Keterbatasan ekonomi dibuktikan dengan kepemilikan Kartu Indonesia Pintar (KIP), Masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) atau menerima program bantuan sosial yang ditetapkan oleh Kementerian Sosial seperti: 

BACA JUGA:4 Bansos Cair Sebelum 17 Agustus, Ini Nominalnya

Bantuan sosial (bansos) 

Program Keluarga Harapan (PKH) 

Bansos Penerima Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan (PBI JK) Bansos Bantuan Pangan Non-Tunai (BPNT)

4. Masuk dalam kelompok masyarakat miskin/rentan miskin maksimal pada desil 3 (tiga) Data Pensasaran Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem (P3KE) yang ditetapkan oleh Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan. 

BACA JUGA:Cair Lagi di Tanggal Ini, Bansos PKH Tahap 3 Juli-September Menuju SP2D, Cek Statusmu

5. Mahasiswa dari panti sosial/panti asuhan. 

 

Jika calon penerima tidak memenuhi salah satu dari 4 kriteria tersebut, kamu tetap bisa mendaftar KIP Kuliah 2023 selama memenuhi persyaratan miskin/rentan miskin sesuai dengan ketentuan, yang dibuktikan dengan: 

Bukti pendapatan kotor gabungan orang tua/wali paling banyak Rp 4 juta setiap bulan atau pendapatan kotor gabungan orangtua/wali dibagi jumlah anggota keluarga paling banyak Rp750.000. 

Bukti keluarga miskin dalam bentuk Surat Keterangan Penghasilan dengan mencantumkan tertulis keterangan pendapatan kotor gabungan orangtua/wali, yang dikeluarkan dan dilegalisasi oleh pemerintah, minimum tingkat desa/kelurahan untuk menyatakan kondisi suatu keluarga yang termasuk golongan miskin atau tidak mampu. 

Setelah mendaftar program KIP Kuliah 2023, untuk tahapan verifikasi kelayakan, wawancara hingga dinyatakan lolos tergantung kebijakan yang disampaikan masing-masing PTS.

SKTM, lulusan SMA tahun berjalan atau maksimal 2 tahun sebelumnya, dinyatakan lulus sebagai mahasiswa baru baik di PTN atau PTS dan prodi yang terakreditasi dan tercatat pada sistem akreditasi nasional.

Demikian tadi syarat-syarat mendaftar KIP Kuliah. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: