7 Keistimewaan Sholat Sunnah Rawatib, Salah Satunya Impian Setiap Muslim
Ilustrasi --Freepik
JAKARTA, PALPRES.COM - Kita terkadang hanya mengerjakan sholat fardhu saja, tanpa menghiraukan sholat sunnah rawatib.
Sholat sunnah rawatib adalah sholat sunnah dua rakaat, sebelum (qabliyah) dan sesudah (ba'diyah) sholat fardhu.
Padahal banyak keistimewaan yang bila kita lakukan, malah menyelamatkan kita dari panasnya api neraka.
Benarkah demikian?
BACA JUGA:Tersimpan Misteri, Penemuan Pedang Naga Puspa yang Tertancap Dalam Goa Peninggalan Jepang
Seperti dikutip katadata.co.id, berikut 7 keistimewaan sholat sunnah rawatib yang beberapa diantaranya bersumber dari Alqur’an dan hadist.
1. Berpengaruh Terhadap Nasib Seorang Muslim
Pengukuran amal ibadah seorang muslim dimulai dari sholatnya, baik sholat fardhu maupun sholat sunnah terutama sholat rawatib.
Nasib seorang muslim ketika di hari akhir kelak, salah satunya yang dilihat adaalah pelaksanaan sholat rawatibnya.
BACA JUGA:KISAH SAHABAT NABI: Sa'ad bin Abi Waqqash, Bela Islam dengan Panah dan Doa
Allah SWT akan melihat amalan sholat setiap orang, apakah sudah baik atau belum.
Bila sholatnya sudah baik, maka seseorang akan mendapatkan nasib baik di hari akhir.
Bila sholatnya buruk, maka nasibnya dapat saja buruk.
2. Mendapatkan Rahmat Allah SWT
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: