Fakta Menarik, 3 Nama Daerah di Sumatera Selatan yang Berasal dari Singkatan
Fakta Menarik, 3 Nama Daerah di Sumatera Selatan yang Berasal dari Singkatan--palpres.com
Selanjutnya, pada masa pendudukan Jepang, nama daerah ini berubah lagi menjadi Peraboeh Moelih.
Dan akhirnya setelah masa kemerdekaan, ejaan namanya diubah menjadi Prabumulih.
Prabumulih mengandung arti mendapat keberuntungan.
3. Palembang
Daerah ketiga di Sumatera Selatan yang berasal dari singkatan adalah Kota Palembang.
Masyarakat setempat meyakini bahwa nama Palembang memiliki kepanjangan "Pa dan Lembang".
Kata "Pa" merujuk pada sebuah keadaan atau tempat.
Sementara "Lembang" merujuk pada keadaan tanah rendah yang terendam air.
Jadi Palembang memiliki arti suatu tempat yang digenangi air.
Demikian ulasan mengenai kepanjangan dari Palembang, inilah 3 nama daerah di Sumatera Selatan yang berasal dari singkatan. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: