Eksplor Keindahan Alam di Sumatera Selatan, Berikut Deretan Destinasi Wisata Terpopuler yang Patut Dikunjungi
Harga Mulai 2 Ribu! Ini 5 Rekomendasi Tempat Makan dengan View Jembatan Ampera--Pemerintah Kota Palembang
BACA JUGA:Hanya 4 Jam dari Palembang, Destinasi Wisata Ini Bisa Eksplorasi Jejak Tambang Batu Bara
3. Kabupaten Muara Enim
Muara Enim adalah kabupaten di provinsi Sumatra Selatan,yang memiliki sederet destinasi yang populer diantaranya:
- Wisata Liku Sembilan
Wisata Liku Sembilan terletak di daerah Semende Darat Ulu, sebelum memasuki Desa Tanjung Tiga.
BACA JUGA:Wisata Terpopuler di Kota Lahat, Satu Diantaranya Khusus Buat Jomblo, Penasaran?
Untuk mencapainya, kamu perlu menempuh perjalanan sekitar 5 jam dari Kabupaten Muara Enim.
Tempat ini disebut sebagai surga tersembunyi karena memiliki sembilan belokan berurutan yang sangat indah, terutama pada pagi hari.
- Danau Deduhuk
Danau Deduhuk terletak di Desa Segamit, Semende Darat Ulu.
BACA JUGA:Tidak Buat Dompet Boncos, Destinasi Wisata Terlengkap ini Berada di Banjarnegara, Ada Hotelnya Juga
Danau ini memiliki luas sekitar 90 hektar dan kedalaman sekitar 12 meter.
Kamu akan menempuh perjalanan sekitar 6 jam dari pusat Kota Muara Enim untuk mencapai danau ini.
Selama perjalanan, kamu akan menikmati pemandangan alam yang indah, seperti sawah dan bukit.
- Air Terjun Bedegung
BACA JUGA:Padang Termasuk? Inilah 5 Daerah Terkaya di Sumatera Barat, Punya Objek Wisata Terindah
Air Terjun Bedegung terletak di Desa Bedegung, Kecamatan Tanjung Agung, Kabupaten Muara Enim. Untuk mencapai lokasi ini, kamu bisa menggunakan kendaraan pribadi atau umum.
Jarak dari pusat Kota Muara Enim akan memakan waktu sekitar satu hingga dua jam.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: