Terkenal dengan Kandungan Migas Melimpah, Daerah Ini Duduki Posisi Kedua Wilayah Terpanas di Sumatera Selatan
Ilustrasi-Istimewa/Net-
BACA JUGA:Warga Palembang Wajib Sedia Kipas! Inilah 6 Daerah Terpanas di Sumatera Selatan
Selain terkenal makanan khas Pempek dan ikonya Jembatan Ampera.
Kota Palembang pun menjadi wilayah terpanas di Sumatera Selatan karena wilayahnya berada pada ketinggian 8 meter di atas permukaan laut.
2. Kabupaten Muba
Posisi kedua itu daerah berjuluk Bumi Serasan Sekate, yakni Kabupaten Muba.
Daerah yang kaya akan sumber daya alamnya ini berada di ketinggian 15 meter di atas permukaan laut.
3. Kabupaten Ogan Komering Ilir
Kabupaten Ogan Komering Ilir atau disingkat OKI menduduki peringkat ketiga sebagai daerah terpanas di Sumatera Selatan.
Selain wilayahnya penyumbang titik hotspot ketika terjadi kemarau yang saat ini terjadi.
BACA JUGA:Bisa Bikin Dehidrasi, 5 Daerah Terpanas di Jambi, Mengagetkan Bukan Kota Jambi Juaranya
Kabupaten OKI pun menjadi wilayah terpanas karena berada di 18 meter di atas permukaan laut.
4. Kabupaten Ogan Ilir
Kabupaten Ogan Ilir berada di posisi keempat daerah terpanas di Sumatera Selatan.
Wilayah ini berada di ketinggian 25 meter di atas permukaan laut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: