Citraland
Honda

7 Alasan Pembangunan Patung Bung Karno, Sang Proklamator Kemerdekaan Indonesia

7 Alasan Pembangunan Patung Bung Karno, Sang Proklamator Kemerdekaan Indonesia

7 Alasan Pembangunan Patung Bung Karno, Sang Proklamator Kemerdekaan Indonesia--Sumber: Sekretariat Negara

PALEMBANG, PALPRES.COM - Pembangunan patung Bung Karno sang Proklamator Kemerdekaan Indonesia ini terus dilakukan.

Di Banyuasin, pembangunan patung Bung Karno menelan dana Rp500 juta.

Selain di Banyuasin, ada banyak patung Bung Karno dibangun seperti di Semarang, Akademi Mileter Magelang, Blitar Solo, termasuk di Banyuasin yang saat ini dalam pembangunan.

Soekarno atau yang lebih dikenal dengan sebutan Bung Karno adalah sang proklamator dan presiden pertama Republik Indonesia.

BACA JUGA:Alhamdulillah, BLT Rp3.600.000 Disalurkan Minggu Depan, Begini Cara Dapatnya!

Lantas mengapa sosok Bung Karno banyak dibuat patung?

Ternyata ada 7 alasan dibalik banyaknya  dibangun patung Bung Karno di Indonesia, diantaranya menjadi sebagai inspirasi dan simbolis yang memberikan nilai-nilai perjuangan.

Dilansir dari beberapa sumber berikut 7 alasan mengapa banyak didirikan patung Bung Karno di Indonesia dan termasuk di Banyuasin yang saat ini menjadi sorotan publik karena tidak sesuai dengan ekspektasi.

1. Peran Sentral dalam Sejarah Indonesia

BACA JUGA:Striker Muda Asal Belanda yang Berpotensi Mengguncang Skuad Timnas Indonesia, Siapakah Dia?

Bung Karno adalah figur yang memainkan peran sentral dalam perjuangan kemerdekaan Indonesia.

Dan Bung Karno juga adalah salah satu tokoh utama di balik Proklamasi Kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus 1945.

Salah satu alasan utama banyaknya patung Bung Karno didirikan yaitu kontribusinya yang besar dalam membimbing bangsa Indonesia menuju kemerdekaan.

Patung Soekarno adalah salah satu cara mengenang dan memperingati sejarah negara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: