Cek Kriteria dan Syarat Terbaru Penerima Bansos PKH Tahap 4, Cair Oktober 2023
Cek kriteria dan syarat terbaru penerima bansos PKH Tahap 4, cair Oktober 2023.--
Besaran Bansos Tiap Kategori
BACA JUGA:Cek Status Penerima Bansos, BPNT Tahap 5 Sudah SPM, BLT Rp400.000 Masuk Rekening KPM
Berikut adalah jumlah bantuan PKH untuk masing-masing kategori.
- Ibu Hamil/Nifas: Rp750.000/tahap atau Rp3.000.000/tahun
- Anak Usia Dini 0 sampai dengan 6 Tahun: Rp750.000/tahap atau Rp3.000.000/tahun
- Pendidikan Anak SD/Sederajat: Rp225.000/tahap atau Rp900.000/tahun
BACA JUGA:Rezeki Nomplok bagi Para KPM, 4 Jenis Bansos Mulai Cair Hari Ini, Segera Cek Nama Anda di Link Ini
- Pendidikan Anak SMP/Sederajat: Rp375.000/tahap atau Rp1.500.000/tahun
- Pendidikan Anak SMA/Sederajat: Rp500.000/tahap atau Rp2.000.000/tahun
- Penyandang Disabilitas berat: Rp600.000/tahap atau Rp2.400.000/tahun
- Lanjut Usia: Rp600.000/tahap atau Rp2.400.000/tahun
BACA JUGA:Alhamdulillah, Bansos Tunai YAPI Rp600.000 Cair Hari Ini, BLT 3 Bulan Cair Sekaligus
Kriteria Penerima Bansos PKH
Masih ada banyak orang yang sebenarnya tidak tahu tentang syarat dan kriteria penerima manfaat dari bansos PKH.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: