Honda

Tak Diboyong Shin Tae-yong ke Brunei, Marselino Ferdinan Balik ke Belgia Pulihkan Cedera

Tak Diboyong Shin Tae-yong ke Brunei, Marselino Ferdinan Balik ke Belgia Pulihkan Cedera

Tak diboyong Shin Tae-yong ke Brunei, Marselino Ferdinan balik ke Belgia pulihkan cedera.-Instagram/marselinoferdinan10-

BACA JUGA:Sat Set, Timnas Indonesia Sudah Ada di Brunei Darussalam

Tanpa Marselino, Shin Tae-yong tetap optimismis, Indonesia bisa kembali menaklukkan Brunei.

Timnas Indonesia sejatinya tidak punya target apapun di laga leg kedua nanti. 

Hal ini dikarenakan Skuad Garuda sudah menang telak 6-0 dalam laga leg pertama.

Mustahil bagi Brunei Darussalam untuk membalikkan keadaan. 

BACA JUGA:Inilah Lawan Pertama Timnas Indonesia di Babak Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Bergulir November

Jangankan harus mencetak 7 gol untuk menang, mencetak satu gol saja mereka akan kewalahan.

Hal ini bisa dilihat dari catatan pertemuan dari kedua tim. 

Sejak dilatih Shin Tae-yong, Brunei Darussalam tidak pernah bisa mencetak gol ke gawang Indonesia. 

Di bulan Desember 2022 lalu saja, Brunei Darussalam kalah dengan skor 7-0 dalam ajang Piala AFF.

BACA JUGA:Sempat Naik Satu Strip di Ranking FIFA, Peringkat Timnas Indonesia Kembali ke 147 Dunia, Ini Sebabnya

Jadi, Marselino Ferdinan bisa dikatakan akan benar benar tenang walaupun tidak ikut rombongan dan harus langsung pulang ke Belgia.

Selain itu, Shin Tae-yong juga tidak perlu memainkan skuad utama pada laga leg kedua. 

Juru taktik asal Korea Selatan bisa saja memberikan kesempatan debut untuk Dzaky Asraf dan Arkhan Fikri.

Kedua pemain tersebut tidak dimainkan sama sekali dalam laga leg pertama. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: