Honda

Ini 5 Daerah Penghasil Keramik Tradisional di Indonesia, Ada yang Eksis Sejak Tahun 1957

Ini 5 Daerah Penghasil Keramik Tradisional di Indonesia, Ada yang Eksis Sejak Tahun 1957

Ini 5 Daerah Penghasil Keramik Tradisional di Indonesia, Ada yang Eksis Sejak Tahun 1957--Pixabay

PALEMBANG, PALPRES.COM- Ada 5 daerah penghasil keramik tradisional di Indonesia.

Dalam kehidupan sehari-hari, kita pasti mengenal berbagai keramik, seperti vas bunga, guci, celengan, dan berbagai ornamen lainnya yang digunakan untuk menghias ruangan. 

Oleh karena itu, di Indonesia terdapat beberapa wilayah yang merupakan produsen terkemuka keramik. 

Bahkan, produk keramik dari daerah-daerah tersebut telah diekspor ke berbagai negara, termasuk Eropa, Jepang, dan Amerika Serikat.

BACA JUGA:5 Tempat Olahraga yang Wajib Kamu Kunjungi di Palembang! Fasilitas Lengkap Harga Gak Bikin Kantong Bolong

Makanya, Indonesia memiliki beberapa daerah yang terkenal sebagai sentra keramik tradisional.

Berikut kelima daerah penghasil keramik tradisional di Indonesia.

1. Jawa Barat

Jawa Barat tidak hanya memiliki keindahan alam yang memukau, Paris Van Java ini juga terdapat barang-barang kerajinan tangan yang terbuat dari keramik. 

BACA JUGA:7 Nama Desa Unik di Provinsi Sumatera Selatan, Nomor 4 Mirip Genre Musik Jawa

Terutama di Purwakarta, di daerah Desa Anjun, Pamoyanan, dan Citeko, terdapat pusat kerajinan keramik berkualitas.

Daerah-daerah tersebut menjadikan keramik tidak hanya sebagai pekerjaan utama penduduk setempat. 

Tetapi juga bagian dari warisan keterampilan yang diwariskan dari generasi ke generasi. 

Ketika melewati desa ini, kamu akan melihat berbagai macam produk kerajinan keramik yang tersusun dengan indah, seolah-olah menunggu untuk dipilih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: