Urutan Aglonema Paling Menawan yang Memikat Hati Para Kolektor, Pilihan Ideal untuk Tanaman Indoor
Urutan Aglonema Paling Menawan yang Memikat Hati Para Kolektor, Pilihan Ideal untuk Tanaman Indoor-Kolase-
BACA JUGA:Ekstra Waspada! 12 Tanaman Hias Ini Mengandung Racun, Jauhkan dari Anak-anak dan Hewan Peliharaan
Aglonema Adelia memiliki bentuk daun oval yang meruncing di ujungnya, dengan warna hijau tua dan tulang daun merah yang kontras, memberikan kesan yang menarik.
7. Aglaonema Red Kochin
Aglaonema Red Kochin memiliki warna merah polos yang memukau tanpa bercak pada permukaan daun.
Warna hijau hanya ada pada bagian tepi daun, memberikan kesan estetik yang menyegarkan.
BACA JUGA:Jadi Simbol Keberuntungan dan Kecantikan, Ini 5 Fakta Tanaman Hias Janda Bolong
Dari jenis-jenis aglonema yang cantik dan unik ini, kamu dapat memilih yang paling sesuai dengan selera dan kebutuhan dekorasi rumahmu.
Perawatannya cukup sederhana, cukup dengan penyiraman teratur, hindari sinar matahari langsung, dan berikan pupuk sesuai jadwal.
Dengan begitu, rumahmu akan terhias dengan keindahan dan keunikannya sendiri.
Sebuah kombinasi sempurna antara dekorasi dan manfaat yang ditawarkan oleh aglonema.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: