KPM Bahagia! Bantuan PKH Tahap 4 Tersalurkan, Buruan Cek Status Anda di Link Ini
KPM Bahagia! Bantuan PKH Tahap 4 Tersalurkan, Buruan Cek Status Anda di Link Ini--Doc Palpres.com
- Terdaftar di DTKS (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial) Kemensos
- Tidak berprofesi sebagai ASN/PNS, TNI serta Polri.
BACA JUGA:Bantuan Langsung Tunai BPNT Rp400.000 Telah Cair, Penerima Manfaat Diminta Cek Rekening
- Berasal dari keluarga miskin dan rentan miskin, ditandai dengan surat keterangan miskin dari Desa atau Kelurahan setempat.
Besaran bantuan uang tunai yang diberikan bervariasi dan berdasarkan kategori penerima.
Untuk memastikan apakah Anda terdaftar sebagai penerima bantuan PKH tahap 4, Anda dapat melakukan pengecekan secara online di situs web resmi Kemensos di cekbansos.kemensos.go.id.
Langkah-langkah sederhana untuk melakukan pengecekan adalah sebagai berikut:
BACA JUGA:Rezeki Masyarakat Miskin, Bantuan Pangan Disalurkan Kepada 21,3 Juta KPM, Cek Nama Anda di Sini
1. Buka situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.
2. Masukkan informasi wilayah KPM, mulai dari Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan.
3. Isi nama lengkap penerima sesuai dengan yang tertera di Kartu Tanda Penduduk (KTP).
4. Masukkan kode captcha sesuai dengan gambar yang muncul di layar, lalu klik "Cari Data."
BACA JUGA:Cek Jadwal Penyaluran Bansos PKH dan BPNT Tahp 5 di Link Ini, Ada Bantuan Pangan Bertambah?
Setelah mengikuti langkah-langkah di atas, sistem akan menampilkan hasil pencarian dan memberitahu apakah Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH tahap 4.
Dengan ini, masyarakat yang memenuhi syarat dapat memastikan bahwa mereka menerima bantuan yang telah dijanjikan oleh pemerintah.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: