Honda

5 Tanaman Hias Feng Shui yang Cocok di Tanam di Perkarangan Rumah, Nomor 3 Bisa Mengilangkan Hawa Negatif

5 Tanaman Hias Feng Shui yang Cocok di Tanam di Perkarangan Rumah, Nomor 3 Bisa Mengilangkan Hawa Negatif

5 Tanaman Hias Feng Shui yang Cocok di Tanam di Perkarangan Rumah, Nomor 3 Bisa Mengilangkan Hawa Negatif-kolase-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Simak 5 tanaman hias Feng Shui yang cocok di tanam di perkarangan rumah, nomor 3 dipercaya bisa mengilangkan hawa negatif.

Filosofi Feng Shui telah lama menjadi pedoman untuk menciptakan energi positif di dalam rumah.

Salah satu cara yang digunakan dalam Feng Shui dalam mencapai keseimbangan energi adalah melalui tanaman hias.

Sebab, kehadiran tanaman hias di perkarangan rumah, diharapkan mampu mempercantik, memperindah dan memberikan kesan kuat sebuah ikatan kekeluargaan serta kepedulian antara sesama anggota keluarga dan teman dekat.

BACA JUGA:6 Jenis Tanaman Hias yang Dapat Mengatasi Jamur di Rumah, yuk Simak Ulasannya!

Oleh karena itu, dalam artikel ini akan mengulas lima tanaman hias pembawa hoki berdasarkan filosofi Feng Shui.

Karena tanaman-tanaman ini tidak hanya mempercantik rumah, tetapi juga dianggap memiliki kemampuan untuk menghadirkan energi yang lebih baik.

Draipada penasara bnerikut adalah beberapa tanaman hias yang cocok ditanam di perkarangan rumah Anda.

1. Sirih Gading

BACA JUGA:Deretan Tanaman Hias yang Cocok Untuk Kamar Mandi Anda, Ciptakan Aroma Segar Seperti Hotel Berbintang

Sirih Gading adalah tanaman merambat dengan daun runcing berbentuk hati.

Mereka menghasilkan aliran energi positif yang membersihkan energi negatif dan membawa kehidupan ke zona mati.

Selain itu, Sirih Gading juga dikenal sebagai tanaman pembersih udara yang menghilangkan bahan kimia berbahaya dari udara.

2. Anggrek

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: