Citraland
Honda

5 Negara Paling Sulit Dikunjungi Wisatawan, Ada Karena Konflik Perang Hingga Rumitnya Urus Visa!

5 Negara Paling Sulit Dikunjungi Wisatawan, Ada Karena Konflik Perang Hingga Rumitnya Urus Visa!

5 Negara Paling Sulit Dikunjungi Wisatawan, Ada Karena Konflik Perang Hingga Rumitnya Urus Visa!--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Di Dunia ini tidak seluruh negara bisa mudah untuk dikunjungi.

Berikut ini kami rangkum 5 negara di dunia yang paling sulit dikunjungi wisatawan mancanegara.

Berwisata menjadi salah satu cara yang fantastis untuk menggali keindahan dan keragaman budaya di seluruh dunia. 

Namun, tidak semua negara memiliki pintu terbuka lebar untuk wisatawan mancanegara. 

BACA JUGA:4 Kota di Indonesia Paling Ramah Pejalan Kaki, Jelajah Kota Semakin Nyaman Menyenangkan!

Beberapa negara memiliki batasan ketat yang membuatnya sulit untuk dikunjungi oleh orang asing. 

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 5 negara di dunia yang dikenal sulit dikunjungi wisatawan:

1. Korea Utara, Misteri di Balik Tirai Besi

Korea Utara yang juga dikenal sebagai Republik Rakyat Demokratik Korea (DPRK) ini menjadi salah satu negara paling tertutup di dunia. 

BACA JUGA:Pilih Asia atau Eropa? Ini 5 Negara Favorit untuk Liburan, Bebas Visa Khusus Paspor Indonesia

Pemerintahan otoriter yang dipimpin oleh Kim Jong-un menjalankan kendali yang sangat ketat atas negara ini. 

Untuk mengunjungi Korea Utara, wisatawan harus bergabung dengan tur yang diorganisir oleh perusahaan perjalanan yang diawasi oleh pemerintah Korea Utara. 

Mereka hanya diperbolehkan mengunjungi situs-situs yang telah disetujui dan diawasi dengan ketat. 

Informasi yang diberikan kepada wisatawan sangat terbatas, dan kontak dengan penduduk lokal sangat dibatasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: