Rambut Sehat Berkilau! Ini 5 Produk Kondisioner Paling Ampuh Atasi Rambut Rontok dan Kering
Rambut Sehat Berkilau! Ini 5 Produk Kondisioner Paling Ampuh Atasi Rambut Rontok dan Kering--Freepik
2. Sunsilk Soft & Smooth Conditioner
Teknologi pengunci kelembapan khusus ditambahkan pada Sunsilk Soft & Smooth Conditioner untuk membantu melembapkan setelah keramas.
BACA JUGA:6 Kuliner Khas Ternate yang Wajib Kamu Coba, Salah Satunya Shasimi Khas Lokal
BACA JUGA:4 Tempat Makan Donat Enak di Palembang, Lembut dan Berlimpah Topping! Cek di Sini Alamat Lengkapnya
Jika kamu menggunakan produk ini, rambut akan tetap berkilau sepanjang hari.
Selain itu, minyak argan, vitamin E, dan protein susu kedelai juga disertakan dalam kandungan activ-infusion pada kondisioner ini.
Kandungan-kandungan tersebut bermanfaat untuk menghaluskan dan melembapkan rambut.
3. L’Oreal Total Repair 5 Conditioner
BACA JUGA:4 Bansos Cair Mulai Minggu Ini, Per KK Bisa Dapat Dana Bansos Dobel, Berikut Cara Pengajuannya!
BACA JUGA:BLT BPNT dan Bansos PKH Cair via Pos, Bonus Rp400.000 Diterima KPM, Catat Tanggalnya Ya!
Kondisioner ini dipercaya dapat menutrisi batang rambut dan mengembalikan struktur rambut yang rusak.
Perbaiki rambut kamu dengan mencoba sepasang sampo dan kondisioner dari rangkaian produk L'Oreal ini.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, gunakan kondisioner saat rambut kamu masih basah setelah keramas.
4. TRESemmé Keratin Smooth
BACA JUGA:Rupanya Menawan Hati, 5 Tanaman Hias Ini Bisa Bikin Tidur Jadi Lebih Nyenyak!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: