Citraland
Honda

8 Manfaat Tomat untuk Kecantikan, Cocok untuk Kulit Berjerawat

8 Manfaat Tomat untuk Kecantikan, Cocok untuk Kulit Berjerawat

TOMAT: Buah Tomat yang segar-Foto: Pexels-

EMPAT LAWANG, PALRPES.COM – Anda wajib banget tahu nih manfaat Tomat untuk kecantikan.

Tomat bisa digolongkan sebagai buah-buahan karena sebagian orang terbiasa mengkonsumsi buah tomat dengan cara dimakan langsung.

Namun tomat juga termasuk sebagai kategori sayuran karena sering digunakan untuk bahan memasak sayur.

Siapa sangka bahwa Tomat memiliki banyak manfaat untuk kecantikan Anda.

BACA JUGA:5 Manfaat Teh Hijau Untuk Kecantikan Wajah, Khasiatnya Mampu Melindungi Kanker Kulit

BACA JUGA:Selain Mengatasi Masalah Batuk, Ternyata Jahe Juga Bermanfaat untuk Kecantikan Lho, Apa Saja?

Lantas bagaimana cara penggunaan Tomat agar bisa memiliki manfaat untuk kecantikan?

Jika ingin menjadi cantik dengan menggunakan tomat maka Anda harus menjadikan tomat sebagai bahan masker wajah.

Cara membuatnya ialah sebagai berikut:

1. Haluskan tomat, taruh tomat di dalam wadah lalu ditekan-tekan menggunakan sendok atau bisa juga menghaluskan tomat dengan menggunakan blender.

BACA JUGA:5 Manfaat Kulit Manggis untuk Kecantikan, Bisa Bikin Kulit Auto Glowing, Ini Cara Buat Maskernya

BACA JUGA:Rahasia Kecantikan Tanaman, 3 Bahan Ajaib yang Bisa Membuat Daun Tanaman Hias Anda Berkilau, Yuk Cobain

2. Masukkan 1 sdt gula pasir ke dalam tomat yang sudah dihaluskan.

3. Celupkan kapas kecantikan ke dalam tomat yang sudah dihaluskan lalu oleskan ke seluruh bagian wajah, jangan sampai kena bibir dan mata ya guys.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: