Ingin Tahu Apakah Kucing Peliharaan Mencintai Kamu? Ini 3 Tandanya
Ingin tahu apakah kucing peliharaan mencintai kamu? Ini 3 tandanya.-Pixabay.com/Kirgiz03-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Pemilik kucing tentunya penasaran apakah kucing peliharaannya benar-benar menyayanginya?
Rasa penasaran ini muncul lantaran kucing dianggap sebagai peliharaan yang cuek, hewan soliter, dan sangat mandiri.
Untuk mengetahui apakah kucing peliharaan mencintai kamu, perhatikan 3 tanda ini.
Sebagaimana dilansir dari laman Scientific American, penelitian menunjukkan reputasi kucing sebagai hewan peliharaan yang dingin dan cuek adalah tidak berdasar.
BACA JUGA:Fakta Menarik: 3 Cara Mengatasi Kebiasaan Hewan Peliharaan Kucing Menggigit Benda Disekitarnya
Kucing seperti halnya manusia juga memiliki emosi dan bisa menunjukkan rasa kasih sayang kepada pemiliknya.
Ada beberapa kucing yang menunjukkan rasa kasih sayang dengan terang-terangan.
Misalnya dengan cara mendatangi pemiliknya setiap kali sang pemilik pulang.
Atau ada pula yang menunjukkan kasih sayang dengan “bahasa kucing” yang mungkin tidak disadari oleh pemiliknya.
BACA JUGA:Sofa Rusak Karena Cakaran Kucing Masih Bisa Diperbaiki, Begini Caranya
Berikut beberapa tanda bahwa kucing peliharaan mencintai kamu menurut sains:
1. Berkedip lambat
Coba perhatikan mata kucing peliharaannmu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: