Citraland
Honda

Sering Dianggap Gulma, 7 Tanaman Liar Ini Berkhasiat Mengobati Berbagai Jenis Penyakit

Sering Dianggap Gulma, 7 Tanaman Liar Ini Berkhasiat Mengobati Berbagai Jenis Penyakit

Sering Dianggap Gulma, 7 Tanaman Liar Ini Berkhasiat Mengobati Berbagai Jenis Penyakit--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Beberapa tanaman liar ini sering dianggap sebagai gulma, namun ternyata berkhasiat sebagai obat.

Gulma atau tanaman liar seringkali dianggap pengganggu untuk tanaman lain. 

Hal ini lantaran gulma dapat menghambat pertumbuhan tanaman utama dan bisa menjadi sarang hama.

Tanaman liar ini merupakan tanaman yang tidak dikehendaki, karena tumbuh secara liar di sebuah perkebunan. 

BACA JUGA:Tips Jitu Merawat Tanaman Hias Calathea Zebrina, Nomor 3 Jaga Suhu Ruangan

Gulma dapat ditemukan di sela-sela tanaman, pinggir jalan, perkarangan rumah dan tempat lainnya.

Sifat gulma yang memiliki daya tahan adaptasi dan agresivitas yang tinggi.

Menyebabkan gulma memiliki kemampuan untuk tumbuh di tempat yang kosong dan cepat berkembang biak.

Selain dapat menghambat pertumbuhan tanaman utama, gulma juga dapat membuat keindahan suatu taman berkurang. 

BACA JUGA:Cara Mudah Hilangkan Flek Hitam di Wajah dengan Bahan Alami, Tumbuk Aja Daun Ini!

Meski dianggap sebagai pengganggu, ternyata beberapa gulma ada yang berkhasiat sebagai obat, lho. 

Beberapa dari gulma tersebut memiliki senyawa yang bermanfaat untuk menyembuhkan penyakit.

Namun, tak semua gulma bisa dimanfaatkan sebagai bahan pembuatan obat. Berikut ini beberapa jenis gulma yang berkhasiat sebagai obat:

1. Anting-anting

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: